Lebak Tetapkan Arah Pembangunan 2026: Infrastruktur, Ketahanan Pangan, hingga Penanganan Kemiskinan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak, tetapkan prioritas utama untuk pembangunan 2026 mencakup ketahanan pangan, penguatan infrastruktur, penanganan kemiskinan.