Sementara itu, Dana Setiawan, seorang warga Wanasalam sekaligus wali murid siswa SMPN 1 Wanasalam, turut menyampaikan pandangannya.
"Saya berharap SMPN 1 Wanasalam bisa menjadi contoh baik, baik di tingkat daerah maupun nasional. Jangan lagi ada pawai kelulusan dan aksi corat-coret, karena hal tersebut tidak bermanfaat," ungkapnya kepada media.
Acara tasyakuran ini diharapkan dapat menginspirasi Siswa-Siswi SMPN 1 Wanasalam untuk terus berprestasi dan mengembangkan nilai-nilai positif dalam kehidupan mereka.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait