get app
inews
Aa Text
Read Next : Pantai Bagedur Lebak Catat Penurunan Wisatawan Saat Libur Akhir Tahun

Siap Uji Nyali? Berikut 3 Rekomendasi Film Horor 2025 dengan Jalan Cerita Tak Terduga!

Jum'at, 03 Oktober 2025 | 17:30 WIB
header img
3 rekomendasi film horor 2025, mulai dari dalam hingga luar negeri! (Foto: ilustrasi Pixabay)

The Conjuring: Lasts Rites

Film asal Amerika ini sudah memiliki 10 season hingga 2025. The Conjuring: Lasts Rites menjadi perjalanan akhir cerita dari rentetan pengalaman sepasang paranormal, yakni Lorraine dan Ed Warren. Mereka kerap membantu beberapa keluarga yang mengalami gangguan supernatural yang berasal dari devil

Melalui berbagai pesan dan rasa emosional yang diselipkan, Michael Chaves sebagai sutradara cukup berhasil dalam menyampaikan season terakhir The Conjuring. 

Pilihan film horor 2025 ini dapat menjadi referensi bagi penonton, khususnya para pecinta film horor yang ingin menikmati ketegangan film, melalui bioskop maupun platform digital.

Editor : Imam Rachmawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut