Dari hasil sementara diatas, partai PKB dan NasDem yang sebelumnya tidak memiliki kursi di Dapil Banten I, diprediksi bakal menyalip partai incumbent, yakni PKS dan Golkar.
Namun, hasil perolehan suara tersebut masih bersifat sementara. KPU masih terus menginput data perolehan suara dari tiap TPS. Dengan demikian, peringkat teratas dan partai yang akan lolos ke Senayan bisa saja terjadi perubahan.
KPU menyediakan laman website hitung cepat agar masyarakat bisa memantau pergerakan suara Caleg DPR RI, DPRD Kabupaten/Kota, DPRD Provinsi, DPD RI, hingga Capres. Hasil hitung cepat ini merupakan unggahan dari TPS di berbagai wilayah di Indonesia.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait