- Membuat To Do List
Membuat daftar apa saja yang ingin dilakukan selama bulan Ramadan, untuk mengisi waktu luang agar tidak ada yang terbuang sia-sia. Beberapa to do list yang dibuat bisa berupa target seperti berikut,
- Membaca Al-Quran 2 lembar setiap sebelum dan selesai Sholat.
- Bersedekah tiap dua hari.
- Menghadiri kajian di Masjid.
- Persiapkan Zakat
Membayar Zakat merupakan salah satu rukun Islam yang wajib dilakukan oleh setiap umat Muslim. Zakat bisa berupa uang ataupun beras dihitung dari 2,5% kekayaan yang Kita miliki.
Editor : Imam Rachmawan
Artikel Terkait