Alasan Selebrasi ‘Ice Cold’ Dilarang di Sepak Bola

Muhammad Thariq Athallah
Foto: MPI

Sanksi terhadap selebrasi Beckham Putra pun menuai kontroversi. Termasuk, sang pelatih Bojan Hodak yang kebingungan dengan hukuman tersebut.

"Saya tidak tahu kenapa dia (Beckham) disanksi, apa yang dia lakukan? Hanya (gestur) dingin tapi disanksi tiga pertandingan," kata Hodak.

Menurut Hodak, selebrasi tersebut biasa-biasa saja dan sudah sering dilakukan oleh banyak pesepakbola khususnya di Eropa.

"Saya rasa jika di sepak bola Eropa, ada banyak pemain yang jika mencetak gol melakukan ini (selebrasi icec old)," ujar Bojan Hodak.

Editor : Imam Rachmawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network