Membludak! Pengunjung Obyek Wisata Pantai Bagedur Tembus 8 Ribu Orang
Selasa, 25 April 2023 | 08:22 WIB

Sementara itu, Asep sebagai pengelola, merasa lebaran kali ini membawa berkah tersendiri bagi warga sekitar.
“Alhamdulilah, banyak pengunjung pastinya membawa dampak ekonomi bagi warga sekitar. Berkah hari raya,” pungkas Asep.
Editor : U Suryana