Anggota Fraksi PPP ini juga meminta semua pihak concern terhadap masalah narkoba yang makin marak terutama di Lebak Selatan. “Peran semua pihak diharapkan, narkoba sudah masuk sampai ke pelosok desa, obat-obatan bahkan sabu. Penegakan hukum juga harus tegas tidak tebang pilih,” tegas Musa.
Bahkan, ia juga meminta Bawaslu Lebak bekerja sama dengan BNP Banten melakukan tes urine kepada semua pengawas pemilu, “Harus tes urine semuanya, bahkan Kepala Desa juga secara periodik harus dites. Demi menekan peredaran narkoba yang makin merajalela hingga ke pelosok desa,” pungkasnya.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait