"Mudah-mudahan ini menjadi bagian pencerahan atau menjadi alat komunikasi antara buruh dan pihak pemerintah," ungkapnya.
Ketua ASPSB Kabupaten Serang, Asep Saefulloh mengatakan pada Peringatan Puncak Mayday 2024 pihaknya juga menyampaikan aspirasi demi kesejahteraan para buruh. Diharap apa yang menjadi aspirasi bisa di realisasi oleh pemerintah.
"Harapannya ada proses pembenahan untuk hal-hal ketenagakerjaan di Kabupaten Serang," ujarnya.
Turut hadir pada Peringatan Puncak Mayday 2024; Ketua DPRD Kabupaten Serang, Bahrul Ulum, Kepala Disnakertrans Kabupaten Serang, Diana Ardhianty Utami, sejumlah camat, Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko dan ratusan buruh.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait