Survey Terbaru Cagub Banten Versi Suryakanta Institute : Ratu Ageng Rekawati Masuk 3 Besar

U Suryana
Survey Terbaru Cagub Banten Versi Suryakanta Institute : Ratu Ageng Rekawati Masuk 3 Besar / foto: istimewa

Kondisi itu menjadi pertanyaan mengenai indikator yang membuat Rekawati dinilai populer, oleh masyarakat Banten. Meskipun, seorang pendatang baru?

Ampy menjelaskan, ada dua indikator yakni religius (50,68 persen) dan peduli pada masyarakat (46,61 % ).

Masyarakat Banten menilai Rekawati sebagai tokoh wanita yang religius dibandingkan dengan tokoh yang lainnya, seperti Arif Wirmansyah (29,20 % ), Airin Rachmi Diany (14,04 % ), dan Wahidin Halim (10,86 % ).

Hal ini sejalan dengan kebutuhan masyarakat Banten yang menghendaki figur pemimpin yang peduli pada masyarakat di satu sisi, dan pada saat yang bersamaan punya spirit religiositas dalam menata kebaikan di Provinsi Banten.

Meski pun persentase indikator "peduli pada masyarakat" masih kalah dengan nama-nama tokoh lainnya.

Editor : U Suryana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network