Hendrik menuding, pada dasarnya kesemuanya itu diindikasi bahwa perusahaan sengaja mengabaikan hal tersebut.
"Mengenai aksi kali ini tidak menemui titik klimaks, dimana pihak perusahan sama sekali tak mempunyai itikad baik untuk sekedar menemui dan duduk bersama," tuturnya.
Terakhir, Hendrik mengatakan, IMC akan membawa persoalan serta melayangkan surat kepada KLHK, Disnakertrans, maupun Forum CSR, supaya melakukan evaluasi dan pemecatan terhadap pihak-pihak yang diduga bermasalah pada ranah PT Cemindo Gemilang Tbk akibat kelalaian dan sikap tak acuh yang terjadi.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait