Generasi Penerus
Anak-anak dan remaja, adalah pewaris masa depan. Pemahaman politik memerlukan proses yang berkelanjutan, bukan sesuatu yang instan. Oleh karena itu, partisipasi politik mereka perlu ditanamkan sejak usia dini.
Dengan pemahaman yang terbangun secara bertahap, diharapkan ketika mereka memiliki hak suara, mereka akan berpartisipasi secara aktif dan memiliki kemampuan untuk memilih pemimpin bangsa dan negara yang berintegritas dengan kritis.
Editor : Imam Rachmawan
Artikel Terkait