Jembatan di Desa Cipedang Nyaris Ambruk, Dikeluhkan Masyarakat
Sabtu, 20 Juli 2024 | 16:33 WIB
Desa Cipedang merupakan daerah dengan lahan pesawahan yang luas, mencapai ribuan hektar, dan menghasilkan ribuan ton gabah setiap tahunnya.
Jembatan ini sangat bermanfaat bagi warga, terutama saat musim panen padi, karena sering dilalui kendaraan roda dua dan roda empat.
Kerusakan jembatan ini mengancam aktivitas ekonomi masyarakat Desa Cipedang yang sangat bergantung pada akses transportasi tersebut.
Warga berharap pemerintah segera turun tangan untuk memperbaiki jembatan demi kelancaran aktivitas dan keselamatan bersama.
Editor : U Suryana