Dari 11 pelaku tersebut barang bukti yang diamankan diantaranya 15 (lima belas) kendaraan roda 2, 2 (dua) kendaraan roda 4 serta alat yang digunakan melakukan kejahatan berupa kunci letter T.
Kasat Reskrim Polres Lebak Iptu Andi Kurniady Eka Setyabudi menjelaskan secara rinci jenis-jenis kendaraan yang disita. Pihaknya juga mengimbau bagi masyarakat yang merasa kehilangan kendaraan bisa datang ke Mapolres Lebak untuk memastikan.
Berikut ini daftar kendaraan yang diamankan polisi dari pelaku :
- 10 (sepuluh) unit Sepeda motor Merk Beat
- 2 (dua) unit Honda Vario
- 1 (satu) unit Honda CRF
- 2 (dua) unit Yamaha Mio
- 1 (satu) unit mobil Pick Up Merk Suzuki/ST 150 warna Hitam
- 1 (satu) unit Mobil Suzuki APV warna abu-abu.
Editor : Sofi Mahalali
Artikel Terkait