Berlanjut, Kasus Dugaan Penipuan Menimpa Mohamad Irfan Terus Didorong di Polsek Panggarangan

U Suryana
Mohamad Irfan saat di Polsek Panggarangan, Kamis 23 Mei 2024 / foto: istimewa

"Saya siap mengawal bahkan menjadi saksi dalam peristiwa tersebut karena saat itu dirinya bersama dengan Yp yang diduga pelaku dan Kroninya, untuk membantu korban dan kepolisian dalam mengungkap tindak pidana kejahatan yang merugikan masyarakat," kata Deden Haditiya salah satu aktivis pegiat anti korupsi Lebak Selatan. Kamis (23/5/2024).

Tambah Deden, dirinya berharap kasus ini dapat menemukan beberapa informasi dan keterangan sebagai petunjuk dalam proses pendalaman perkara ini oleh penyidik kepolisian sehingga perkara ini menjadi terang benderang.

"Tidak ada tawar-menawar dalam kasus ini, jika terpenuhi dua alat bukti maka urgensi nya adalah kendaraan sepeda bermotor Honda Beat yang digelapkan oleh pelaku harus segera diamankan karena dikhawatirkan pelaku menghilangkan barang bukti," tandas Deden.



Editor : U Suryana

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network