Pj Gubernur Sebut Pemprov Banten Terus Tingkatkan Sarana dan Prasarana Olahraga

U Suryana
Pj Gubernur Sebut Pemprov Banten Terus Tingkatkan Sarana dan Prasarana Olahraga / foto: istimewa

"Saya yakin Banten bisa hebat di kancah menembak," ucapnya.

"Untuk para pengurus yang baru dilantik segera berkoordinasi dengan mitra kerja dan bidang-bidang di Perbakin, berkoordinasi apa yang akan dilakukan oleh Pemprov dan apa yang dibutuhkan organisasi dikoordinasikan secara linear agar terwujudnya program organisasi," tambahnya.

Selain itu, di kesempatan ini dirinya berpesan kepada para orang tua atlet untuk bersama-sama terus mensupport atlet secara fisik dan mental, sehingga menciptakan atlet yang berprestasi di bidang olahraga menembak. 

"Kita juga membutuhkan peran dan kehadiran orang tua dalam membina atlet secara mental dan mindset positif. Sehingga atlet yang mendapatkan juara dan prestasi tetap menjadi atlit terbaik untuk Provinsi Banten secara khusus dan untuk Indonesia secara umum," pungkasnya.

Ketua Umum Pengurus Provinsi Perbakin Banten Brigjen Pol Nunung Syaefudin mengatakan pelantikan kepengurusan Perbakin Banten masa bakti 2024-2028, ini sebagai momentum dan motivasi yang kuat bagi anggota untuk bekerja dan berkarya menciptakan atlet yang berprestasi.

Editor : U Suryana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network