Diskon Tarif Tol Sebesar 20 Persen Diberlakukan: Simak Waktu, Titik, dan Harganya

Abi Rama Wicaksono
Foto: MPI

LEBAK, iNewsLebak.id - Guna mendukung kelancaran arus mudik Lebaran 2025, PT Jasa Marga (Persero) Tbk dan Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) lainnya mulai Senin (24/3/2025), memberlakukan potongan 20% pada tarif tol.

Potongan harga ini diberikan selama delapan hari dalam periode Lebaran, yaitu empat hari saat mudik dan empat hari saat arus balik. Hal ini dijelaskan oleh Instagram resmi Jasa Marga. Dalam postingan yang diunggal pada Jumat (21/03) kemarin dijelaskan periode sebagai berikut.

Diskon ini berlaku pada ruas tol di Trans Jawa dan Trans Sumatra. 

Editor : Imam Rachmawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network