"Temuan bercak darah pada motor menjadi petunjuk penting dalam penyelidikan kasus ini," ungkap Kapolsek Rangkasbitung, AKP Pipih Iwan Kurniawan.
"Kami menduga pelaku mengalami luka saat berusaha kabur," kata dia.
"Darah yang ditemukan di bodi motor diduga darah dari pelaku, karena saat kejadian pelaku sempat dihakimi massa dan sempat terseret motor saat akan kabur,"kata Pipih kepada awak media, Jumat (30/8/2024).
Pipih menambahkan, motor dinas polisi yang dicuri sudah berada di Polsek Rangkasbitung, dan anggota yang membawa motor tersebut dalam keadaan sehat walafiat.
Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta
Artikel Terkait