"Kegiatan parenting ini merupakan bentuk kolaborasi peran orang tua siswa, para wali kelas, beserta guru mata pelajaran dari kelas X, XI, dan XII bersama-sama membangun strategi capaian pembelajaran peserta didik sesuai acuan kurikulum merdeka," ujarnya, Kamis (14/11/2024).
Sementara itu, Wakasek Humas SMAN 1 Cijaku, Mokh. Zaenal Muttaqien, S.Pd, M.Pd., menuturkan kegiatan parenting rutin dilaksanakan di SMA N 1 Cijaku, setiap tahunnya.
"Kegiatan parenting ini merupakan program Humas yang rutin diadakan setiap tahun dengan materi up skilling yang berjenjang dan berkelanjutan sesuai dengan kebutuhan orang tua peserta didik," ucapnya.
Editor : U Suryana
Artikel Terkait